Sikorsky (bagian dari Lockheed Martin) telah berhasil memvalidasi ‘hukum’ kontrol canggih untuk menerbangkan drone ‘rotor blown wing’ dalam mode helikopter dan pesawat. Didukung oleh baterai, prototipe drone dengan baling-baling ganda seberat 52 kg menunjukkan stabilitas operasional dan kemampuan manuver di semua mode penerbangan, khususnya dalam desain unik vertical take-off and landing (VTOL). (more…)
Tag: VTOL
Militer AS Uji Coba Pesawat eVTOL Misterius dengan Desain Sayap Ekor ala ‘OV-10 Bronco’
Pertumbuhan pesat pada teknologi eVTOL (electric vertical take-off and landing) tidak hanya membawa perubahan pada penerbangan komersial tetapi juga pada operasi militer, yakni menawarkan fleksibilitas untuk misi tanpa awak di masa mendatang. (more…)
Ukraina ‘Diam-diam’ Operasikan V-Bat – Drone Intai VTOL Pemandu HIMARS yang Tahan Jamming
Perang lumrah dimanfaatkan sebagai ajang uji coba atas produk alutsista terbaru yang belum terbayangkan bakal benar-benar digunakan dalam operasi militer. Seperti adopsi MartinUAV V-Bat, drone VTOL (Vertical Take-Off Landing) berdesain revolusioner yang telah diuji coba sejak tahun 2019, rupanya diam-diam telah digunakan oleh Ukraina untuk misi intai guna mengetahui posisi kedudukan artileri Rusia. (more…)
Cina Uji Coba Drone Hybrid yang Bisa Menyelam, Meluncur di Udara dan Mendarat Secara VTOL
Meski dalam tahapan uji coba, drone hybrid yang bisa beroperasi di air dan udara sudah beberapa dibuat dan lumayan menjanjikan dalam penghembangannya. Namun, belum lama ini ada drone hybrid ‘dua alam’ yang terbilang unik, pasalnya selain dapat menyelam kemudian meluncur dari bawah permukaan air, selama terbang dan mendarat, drone ini mengadopsi konsep VTOL (Vertical Take-off and Landing). (more…)
Leonardo AW609 Mendarat Perdana di Kapal Induk Italia ITS Cavour, Saingan Tak Langsung Osprey
Selain kabar tibanya kapal Induk Italia ITS Cavour (Carrier Strike Group) di Singapura, rupanya ada momen penting yang terjadi sebelumnya pada kapal induk terbaru Negeri Pizza tersebut. Yakni untuk pertama kalinya pesawat twin-engined tiltrotor VTOL (Vertical Take-off and Landing) Leonardo AW609 sukses melakun uji kampanye pendaratan dan lepas landas di atas kapal perang. Hal ini menegaskan bahwa Bell Boeing MV-22 Osprey bakal mempunyai kompetitor tak langsung di pasar. (more…)
Leonardo Tampilkan Pengembangan Terbaru AWHero – Drone Copter untuk Intai Maritim
Italia dan Perancis rupanya berkompetisi dalam pengembangan drone copter (VTOL) dengan kemampuan intai maritim. Bila Angkatan Laut Perancis mengembangkan Airbus VSR700 untuk tugas intai maritim, maka Italia lebih dulu mengembangkan drone copter intai maritim serupa. (more…)
Drone Copter Airbus VSR700 AL Perancis Uji Operasional Penuh di Atas Lautan
Setelah melewati tahap uji terbang di atas lautan pada Desember 2022, kini Airbus Helicopters dan Direktorat Jenderal Persenjataan Prancis (DGA) menguji sistem pada drone copter VSR700 untuk pertama kalinya dalam konfigurasi operasional penuh dari kapal di lautan lepas. Persisnya, pada awal Mei lalu, VSR700 melakukan 80 lepas landas dan pendaratan yang sepenuhnya otonom dari kapal sipil yang dilengkapi dengan dek helikopter, kapal tersebut berlayar di lepas pantai Brittany di barat Perancis. (more…)
Korps Marinir AS Adopsi TRV-150C – Drone Kargo Copter ‘Besar’ untuk Dukungan Logistik di Medan Perang
Guna mendukung operasional bantuan tempur (banpur), Korps Marinir Amerika Serikat (USMC) akan mendapat perkuatan dengan kehadiran drone kargo dan logistik berukuran besar yang dapat membawa payload hingga 68 kg dan melaju dengan kecepatan 107 km per jam. Jenis drone kargo ini mengadopis tipe quadcopter, sehingga dapat beroperasi VTOL (Vertical Take-off and Landing). (more…)
Boeing Insitu Tampilkan “Integrator VTOL” – Solusi Hybrid untuk Drone Intai RQ-21 Blackjack
Boeing Insitu kondang sebagai manufaktur drone intai ScanEagle dan RQ-21 Blackjack. Namun, selain dari dua jenis drone tersebut, Insitu belum terlihat merilis jenis drone lain. Tetapi belum lama ini, Insitu memperkenalkan konsep drone yang mengusung desain hybrid, menggabungkan desain fixed wing dari RQ-21 Blackjack dan modul rotary wing (drone quad copter). (more…)
Tata ASL 50 – Drone Kamikaze Hybrid VTOL, Dirancang India untuk Beroperasi di Dataran Tinggi

Ketika dunia tengah gandrung pada apa yang disebut drone kamikaze (loitering munition), sudah barang tentu Negeri Anak Benua tidak akan ketinggalan inovasi di segmen yang satu ini. Dari ajang DefExpo 2022 yang belum lama dihelat di Gandhinagar, Gujarat, India, Tata Advanced Systems Limited (TASL), merilis prototipe drone kamikaze yang diberi label ASL 50. (more…)