Pilot U-2 melihat ke bawah pada balon Cina. Bayangan pesawatnya bisa dilihat di kain balon.
Buntut dari pembocoran dokumen rahasia Pentagon oleh Jack Douglas Teixeira (21 tahun), petugas Sistem Siber dari Massachusetts Air National Guard, terungkap beberapa informasi yang membuat geger. Selain terungkap keterlibatan pasukan khusus AS dan NATO di Ukraina, korban di Ukraina lebih tinggi daripada yang diakui secara publik oleh pejabat AS dan pasukan Ukraina yang kekurangan amunisi. Terungkap pula tentang ‘isi’ dari balon mata-mata Cina yang ditembak jatuh pada awal Februari lalu. (more…)
Pilot U-2 melihat ke bawah pada balon Cina. Bayangan pesawatnya bisa dilihat di kain balon.
Bersamaan dengan aktivitas balon mata-mata Cina di ruang udara Amerika Serikat, pesawat intai U-2 Dragon Lady pun telah eksis mengintai keberadaan High Altitude Balloon yang berada di ketinggian stratosfer. Bahkan sebelum F-22 Raptor beraksi dengan rudal AIM-9X Sidewinder, U-2 telah lebih dulu memantau dari ketinggian di atas balon mata-mata itu. (more…)
Tanda kemenangan (victory marking) pada jet tempur yang pernah terlibat dalam operasi tempur, tentu sudah lazim diperlihatkan sebagai wujud prestasi, seperti victory marking jumlah jet tempur lawan yang berhasil dijatuhkan, atau berapa bom/rudal yang pernah dilepaskan. Nah, bagi F-22 Raptor, baru pada 4 Februari 2023, pertama kalinya jet tempur stealth twin engine itu berhasil menembak jatuh sasaran di udara dalam operasi yang sebenarnya. (more…)
Jet tempur stealth F-22 Raptor dan rudal AIM-9X Sidewinder, kombinasi dua senjata ini sontak naik daun tatkala dengan gemilang menembak jatuh balon mata-mata Cina di ketinggian 20.000 meter di lepas pantai Carolina selatan pada 4 Februari lalu. (more…)
Seperti yang dilakukan Amerika Serikat pada awal bulan ini, Angkatan Udara Rumania belum lama melaporkan telah memerintahkan scramble (take-off cepat 12 menit setelah perintah operasi diberikan) pada dua jet tempur MiG-21 LanceR, yang mana scramble dilakukan untuk melakukan pantauan pada objek yang disebut-sebut mirip balon cuaca. (more…)
Kapal induk Liaoning Type 001 di Lanal Jianggezhuang, Qingdao (Twitter)
Sang Naga rupanya mulai gerah setelah bukan hanya satu ‘aset’ mata-matanya yang ditembak jatuh oleh Amerika Serikat. Setelah pada hari Jumat dan Sabtu lalu, dua objek tidak dikenal ditembak jet tempur stealth F-22 Raptor di atas wilayah Kanada, kini Beijing mulai bereaksi untuk mengambil tindakan balasan. (more…)
Secara berturut-turut, dari Jumat dan Sabtu kemarin, sejak 4 Februari 2023, jet tempur F-22 Raptor dengan rudal udara ke udara AIM-9X Sidewinder kembali beraksi, kali ini yang disasar adalah objek tidak dikenal berbentuk silinder (yang disebut mirip balon mata-mata Cina) di atas teritorial Kanada. (more…)
Selain pengerahan jet tempur F-22 Raptor untuk menembak jatuh balon mata-mata Cina di atas lepas pantai Carolina selatan pada 5 Februari lalu, rupanya ada keterlibatan pesawat lain yang memang punya kemampuan untuk terbang di ketinggian stratosfer. Persisnya pesawat intai legendaris U-2 Dragon Lady ternyata ikut dikerahkan untuk memantau High Altitude Balloon Cina, meski kehadirannya memang tidak diumbar di publik. (more…)
Buntut dari kasus balon mata-mata Cina kini menjadi bola liar dan menjadi pergunjingan di kalangan para pemerhati intelijen dan pertahanan. Bukan sekedar sebagai alat memata-matai, High Altitude Balloon, rupanya lebih jauh dapat diperankan sebagai sistem senjata mutakhir yang tidak terbanyangkan sebelumnya. (more…)
Guna menjawab penasaran, Angkatan Laut AS telah merilis foto proses pengambilan puing balon mata-mata Cina yang jatuh di lepas Pantai Carolina Selatan. US Fleet Forces Command memposting beberapa foto di halaman akun Facebook yang menunjukkan puing-puing besar balon diangkut ke dalam perahu pada 5 Februari lalu. (more…)