Ranpur Rheinmetall Boxer 8×8 Block II Dirancang dengan Input Desain dari Prajurit AD Australia
Lantaran membeli dalam jumlah besar, Australia mendapatkan hak eksklusif dalam pengadaan kendaraan tempur (ranpur) Boxer 8×8, termasuk kebagian porsi untuk berkontribusi dalam desain ranpur roda ban produksi Rheinmetall tersebut. Kontribusi desain untuk Boxer 8×8 disebut berdasarkan input dan saran langsung dari personel Angkatan Darat Australia (Australian Army) yang selama ini telah mengoperasikan batch perdana Boxer … Continue reading Ranpur Rheinmetall Boxer 8×8 Block II Dirancang dengan Input Desain dari Prajurit AD Australia
Copy and paste this URL into your WordPress site to embed
Copy and paste this code into your site to embed