Untuk Pertama Kali, Sukhoi Su-57 Jatuh dalam Kondisi “Total Lost”
|Untuk pertama kalinnya sejak terbang perdana pada 29 Januari 2010, pesawat tempur generasi kelima Sukhoi Su-57 Felon dilaporkan jatuh dengan kondisi total lost pada 24 Desember 2019. Jet tempur stealth dengan nomer “01 blue” dilaporkan jatuh sekitar 110-120 kilometer dari Bandara Dzyomgi, Khabarovsk Krai. Dalam insiden ini, pilot diwartakan berhasil melontarkan diri dan mendarat dengan selamat.
Baca juga: [MAKS 2019] Sebuah Sukhoi Su-57 Mendarat dengan Teknik Tak Lazim
Dikutip dari thedrive.com (24/12/2019), disebutkan dugaan awal jatuhnya jet tempur andalan AU Rusia dikarenakan kegagalan sistem kendali. Dipesan 78 unit oleh AU Rusia, beberapa waktu lalu Su-57 telah dilibatkan di Suriah dalam misi uji coba operasional secara terbatas. Setelah debut yang disebut ‘sukses’ di Suriah, pada ajang MAKS 2019, KоAAP lewat Rosoboronexport merilis varian ekspor yang diberi label Su-57E.
Sejak terbang perdana pada 2010, 10 unit prototipe Su-57 telaj dibuat untuk serangkaian serial uji coba. Meski tidak mengalami totol lost seperti pada insiden 24 Desember 2019, namun pada 10 Juni 2014 sempat terjadi kecelakaan yang menimpa prototipe kelima, pesawat yang masih menggunakan label T50-5 ini mengalami rusak parah akibat kebakaran mesin saat proses pendaratan.
Pada kedua insiden, masing-masing pilot dapat menyelamtkan diri tanpa mengalami cidera. Atas kejadian yang menimpat prototipe kelima, pihak Rusia menyatakan pesawat tersebut masih dapat diperbaiki.
Baca juga: S-70 Okhotnik Terbang Bersama Sukhoi Su-57, Kompetisi ‘Loyal Wingman’ Drone Dimulai
Pada pra pembukaan MAKS 2019, disebutkan sebuah Su-57 mendarat dengan menggunakan parasut (drag parachute), yang membuat unik adalah parasut sudah dikembangkan sebelum roda pendarat menyentuh permukaan landasan. Dalam perspektif dirgantara, lazimnya drag chute dikembangkan saat roda pendarat sudah benar-benar menyentuh landasan. (Bayu Pamungkas)
Namanya jg msh uji coba, bnyak sistem yg msh di intrgasikan. Justru lbh baik saat uji coba jd ketauan apa penyebabnya. Dari pada sdh masuk jalur produksi dan di jual. Spt F-35 Jepang yg jatuh.
itu yg jatuh sudah versi produksi dul dan pertama lagi
Wakakakka….F-22 prototipe nya pernah jatuh ga tante…?
F-22 udah pernah jatuh blom produksi pertamanya ?
Fanatik blh ,buta jangan…hehehe
F-22 pernah total lost juga
Iya ajaib tante susi,hahaha..cb cek di link link lain….sejarah F-22 ,yg sy tau biar tante susi sedikit paham…xixixi
YF-22 diberikan julukan Lighting II oleh Lockheed, nama ini bertahan mencapai pertengahan 1990-an. Sebagai beberapa waktu, pesawat ini juga sempat diberi julukan SuperStar and Rapier…sampai sini ud paham sedikit kan tante….?
Lanjutnya…tahun F-22 Raptor ketika pertama kali dimunculkan pada tanggal 9 April 1997 di Lockheed-Georgia Co.,Marietta, Georgia.
Pd September 2002, AU Amerika Serikat mengubah nama Raptor dikeluarkan F/A-22. Nama itu di balikin lagi pd 12 Desember 2005, dan selanjutnya pada 15 Desember 2005 F-22A secara resmi mulai dipakai
Paham kan sekarang tante…xixixi
F-22 dan F/A-22 adalah penamaan belum resmi karena berstatus EMD
maka dari itu ada dua nama, baru resmi dinamakan F-22A
coba anda geser ke samping
“Introduction 15 December 2005”
coba anda geser ke bawah :
“The F-22 achieved Full Operational Capability (FOC) in December 2007”
artinya pesawat ini selesai dievaluasi dan berstatus operasional penuh
coba cari sumber yang lain :
History pesawat yang jatuh serial 14
coba cek histori pesawat yang jatuh ini :
22 May 2003 berstatus active di Skuadron 422 Tes dan Evaluasi Nellis AS
Perkiraan pesawat ini produksi 2001 atau 2002 untuk Test dan Evaluasi
Ahhh..banyak ngelesnya aja kamu dek warsus. Intinya jg jatuh saat diuji sebelum penyerahan….selesai perkara.
Ngakuin gitu aja kok susah. Pake ngeles sana ngeles sini. Begini ini pola pikir fans boy amatiran. Gaya debat gak mutu krn pake ilmu ngeles.
Justru jatuh saat pengujian itu lebih dimaklumi karena prototype. Jng ente bilang lg itu bukan prototype. Makanya kalo baca jng cuma satu blog militer aja biar gak gagal paham.
Kalo sdh operasional penuh jatuh, itu artinya cacat produksi. Makanya ditawarkan secara paksa ke negara2 sekutunya spt Israel. Emang gak baca berita sindiran Perancis ke AS tentang kalkun terbang itu.?
Makanya banyak belajar lg ya dek sebelum bergabung di blog militer. Belajar bareng sama dek tabok aja, krn ilmumu msh dibawah dek tabok. Padahal dek tabok ilmunya baru seuprit.
Asal tau saja yg dek warsus. Walaupun pesawat siluman, tp teknologi si Raptor itu sdh tertinggal 1 dekade dr pesaing2nya.
Hahaha…tante susi esmosi…wkwkwkwk
Lari kemana mana…kan tante susi nanya soal penamaan ,ane tau ya ane jabarin…terus sebelum nya bilang ud operasional jatuh ane cb jabarin banyak jg ko F-22 jatuh pas ud operasional…lah skr melejit lagi macam….biji salak,kemana mana….beloknya…hahaha,tante ane mah semua negara suka asal emang bagus…bukn macam fans boy fanatik teu puguh lagu….hahahaha
Fanatik blh ,tp jng buta buta amat….wakakkakaa
tante susi similikiti
1.Su-57 yang jatuh bukan prototipe atau uji tapi pespur produksi pertama yg akn diserahkn ke vks…ane jawab udah
2.Ajaib ya kalau begitu padahal baru diperkenalkan ke publik pada 15 Desember 2005 dan resmi menyandang nama F-22 Raptor
Ane jawab soal nama,skr melejit lagi…tante tante susi similikiti…ngeles mulu kaya bajaj…hehehe
Just kidding…wkwkwkk
@sus argumennya komplit
tapi percuma perhadapan dengan
Satu Orang Seribu Nama
sudah jangan diteruskan
obatnya sudah habis dia
percuma berhadapan dengan
orang super ngawur dan ngeyel
Hahaha….om tabak suuzon…liat ip nya beda ane ama om ruski…cb tanya admin sama ga…?kalau kaga bs cek sendiri…hehehe
Om tabak ,neng nakedagel kemana aja ko ga keliatan……hahaha