Untuk AL Perancis, Airbus dan Thales Garap Studi Arsitektur dan Kelayakan A321 Sebagai Pesawat MPA Bersenjata

Ketika Amerika Serikat dengan platform pesawat Boeing 737 sukses menciptakan pesawat intai maritim (Maritime Patrol Aircraft/MPA) dengan kemampuan penindakan di lautan (P-8A Poseidon), maka mendorong Perancis untuk mampu menghadirkan solusi serupa, pasalnya lewat Airbus terdapat A320/A321 series juga potensial untuk dijadikan pesawat MPA yang dipersenjatai. Baca juga: Tantang Kedigdayaan Boeing 737 Series, Airbus A320Neo Siap … Continue reading Untuk AL Perancis, Airbus dan Thales Garap Studi Arsitektur dan Kelayakan A321 Sebagai Pesawat MPA Bersenjata