Doktrin Korps Marinir Amerika Serikat (USMC) telah memutuskan adopsi ranpur amfibi roda ban Amphibious Combat Vehicle (ACV) 8×8, sebagai pengganti ranpur amfibi roda rantai AAV (LVTP-7) yang usianya telah menua, dan saat ini sedang ditawarkan ke beberapa negara sekutunya. Meski USMC telah menaruh harapan pada ACV, namun, pada kenyataan penggelaran ranpur produksi BAE Systems itu sarat dengan masalah. (more…)
Tag: USMC
Yunani Borong Ranpur Amfibi AAV (LVTP-7) Bekas USMC Senilai US$268 Juta
Kilas balik ke November 2021, saat itu diwartakan Korps Marinir Amerika Serikat (USMC) berencana untuk menjual asetnya berupa ranpur amfibi Assault Amphibious Vehicles (AAV) atau LVTP-7 ke negara asing. Peta jalan divestasi pun telah dipersiapkan untuk dijual di bawah kesepakatan Foreign Military Sales (FMS). Dan ada kabar, rupanya Yunani menjadi negara yang akan membeli AAV bekas pakai tersebut. (more…)
Kawasaki KRL650 M103M1 – Motor Trail dengan Mesin Diesel, Andalan Unit Intai Marinir AS
Motor trail dengan segala ketangguhannya melahap medan berat lazim digunakan oleh pasukan khusus. Namun, ada yang unik dari Kawasaki KRL650, digunakan oleh unit elite dari Marinir Amerika Serikat (USMC), motor trail ini bukanlah motor senyap dengan tenaga listrik (baterai), melainkan Kawasaki KRL650 adalah motor trail perkasa dengan mesin diesel. (more…)
Bell Helicopter Tuntaskan Pengiriman 12 Unit AH-1Z Viper Pesanan Bahrain
Selain bakal menerima F-16 Viper, Angkatan Udara Kerajaan Bahrain – Royal Bahrain Air Force (RBAF) juga akan menerima batch kedua atau terakhir atas pesanan helikopter serang Bell AH-1Z Viper. Dengan pengiriman final, dari total dua belas unit Bell AH-1Z Viper, maka Bell Helicopter telah menyelesaikan Program of Record (POR). Enam unit AH-1Z Viper pertama telah dikirim ke Bahrain pada tahun 2022. (more…)
Empat Wahana ini Jadi Identitas USMC dalam Latma CARAT 2022
Gelaran Latihan Bersama (latma) CARAT (Cooperation Afloat Readiness and Training)/Marine Exercise (MAREX) Indonesia 2022, antara Korps Marinir TNI AL dan Korps Marinir AS (USMC) yang dimulai sejak 7 Desember, telah berakhir pada 21 Desember 2022. Seperti pada pelibatan kekuatan tempur amfibi USMC di Latma terdahulu, di CARAT 2022 pergeseran unsur amfibi USMC menampilkan beberapa wahana unggulan yang dikenal battle proven. (more…)
Korps Marinir AS Terima Textron Cottonmouth – Ranpur Lapis Baja Ringan Amfibi 6×6
Masa depan Korps Marinir Amerika Serikat (USMC) akan bertumpu pada dua platform ranpur lapis baja amfibi roda ban, yaitu Amphibious Combat Vehicle (ACV) 8×8 dan Advanced Reconnaissance Vehicle (ARV) 6×6. Untuk ACV 8×8 kini statusnya sudah dioperasikan, meski belum lama sempat di-grounded akibat insiden terbalik saat pendaratan amfibi. Nah, untuk ARV yang dimensi dan bobotnya lebih ringan, dikabarkan baru saja memasuki tahap pengujian oleh USMC. (more…)
Korps Marinir AS Uji LMADIS, Sistem Anti Drone di Rantis Buggy Polaris MRZR
Batalyon Arhanud Korps Marinir Amerika Serikat (USMC), baru saja mengumumkan memulai pengujian sistem hanud terbaru yang disebut Light Marine Air-Defense Integrated System (LMADIS). Menurut siaran pers dari USMC, LMADIS dipersiapkan bagi Korps Marinir untuk mencegah dan menetralisir ancaman dari drone. Meningkatnya penggunaan drone komersial untuk peperangan ofensif, menjadikan Korps Marinir melakukan penyesuaian pada kemampuan pertahanan udara berbasis darat mereka. (more…)
Ranpur Korps Marinir AS Terbalik Saat Pendaratan Amfibi, Operasional ACV 8×8 Kembali Dibatasi
Korps Marinir AS (USMC) untuk sementara waktu akan membatasi operasional dari ranpur amfibi barunya – Amphibious Combat Vehicle (ACV) 8×8, setelah dilaporkan terjadi insiden ranpur tersebut terbalik saat melakukan latihan pendaratan di Camp Pendleton, California pekan lalu. Sebelumnya, sudah terjadi dua insiden ACV yang terbalik saat latihan pendaratan dari laut ke pantai. (more…)
Korps Marinir AS Sukses Uji Peluncuran Sistem Hanud Iron Dome Varian Mobile Launcher
Selain Angkatan Darat Amerika Serikat (US Army), rupanya sistem hanud Iron Dome juga digunakan oleh Korps Marinir AS (USMC). Untuk mendukung mobilitas, Iron Dome yang dioperasikan Korps Marinir adalah varian mobile launcher. Lantaran tergolong aset baru, Korps Marinir belum lama ini baru menyelesaikan uji tembak langsung sistem hanud yang disebut juga sebagai Medium-Range Intercept Capability (MRIC). (more…)
MQ-9 Reaper Isi Bahan Bakar ‘Langsung’ dari MV-22 Osprey
Sebagai drone tempur (UCAV) dengan kemampuan medium altitude long endurance (MALE). MQ-9 Reaper dapat terbang selama 14 jam dengan jarak 1.900 km. Bahkan dengan tangki bahan eksternal (mengurangi jumlah senjata), MQ-9 Reaper dapat terbang sejauh 4.171 km. Namun, dalam dinamika operasi militer, bisa saja Reaper dituntut untuk melakoni sesuatu yang lebih. (more…)