Meluncur dengan kecepatan hipersonik, rudal balistik jarak menengah atau intermediate-range ballistic missile (IRBM) dengan MIRV (Multiple Independently Targetable Reentry Vehicles) 9M729 Oreshnik (Kedr) menjadi begitu sulit ditangkal oleh sistem hanud (pertahana udara) Ukraina, termasuk MIM-104 Patriot sekalipun. (more…)
Tag: Perang Rusia Vs Ukraina
Hari Ini 50 Tahun Lalu, Sukhoi Su-25 Frogfoot ‘Lawan Tanding’ A-10 Thunderbolt II Terbang Perdana
Hari ini 50 tahun lalu, bertepatan dengan 22 Februari 1975, dikenal sebagai momen penerbangan perdana T-8-1, yakni prototipe perdana jet tempur spesalis serang darat Sukhoi Su-25 Frogfoot, yang sampai saat ini populer dalam persepsi publik sebagai lawan tanding langsung dari Fairchild Republic A-10 Thunderbolt II buatan Amerika Serikat. (more…)
Analisis IRFI: “Angkatan Udara Perancis Hanya Mampu Bertahan Tiga Hari dalam Peperangan Modern”
Saking getolnya menjadi donatur persenjataan ke Ukraina, aset alutsista dan amunisi bisa menjadi sangat berisiko terkuras bagi negara penyumbang. Repeat order ke manufaktur memang telah dijankan, namun kecepatan produksi belum tentu bisa menutupi aset yang terlanjur berpindah tangan. (more…)
Laporan dari Perang Ukraina, Self Propelled Howitzer CAESAR Telah Digunakan Hingga Batas Maksimal
Jika ingin mengetahui kinerja alutsista, maka paling ideal adalah melihat kemampuannya di medan perang, bahkan jika memungkinkan memantau penggunaan senjata tersebut sampai batas maksimal. Dan untuk yang satu ini, rupanya TNI AD tidak salah pilih dengan mengakuisisi self propelled howitzer CAESAR 6×6 buatan Perancis, pasalnya alutsista armed ini disebut punya kinerja tempur yang memuaskan. (more…)
Pasukan Rusia Disebut Punya Rudal Anti Tank FGM-148 Javelin Lebih Banyak dari Milik Inggris, Ini Sebabnya!
Selain disebut ‘boros’ dalam meluncurkan rudal hanud (pertahanan udara) yang berharga mahal, rupanya pasukan Ukraina juga disebut boros dan ‘salah’ doktrin dalam penggunaan rudal anti tank sumbangan Barat. Tak ayal banyak rudal anti tank berikut peluncurnya kini berada dalam kondisi apik di tangan Rusia. Bahkan, media Rusia menyebut stok rudal anti tank FGM-148 Javelin ‘milik’ Rusia lebih banyak dari yang dimiliki Inggris sebagai salah satu negara donatur. (more…)
Ukraina Mengonfirmasi Penggunaan Senjata Laser Dalam Pertempuran
Perang adalah ‘laboratorium’ uji coba alutsista yang sebenarnya, dan laga di Ukraina adalah wilayah yang memikat untuk maksud tersebut. Terkait penggunaan jenis senjata baru, pihak Ukraina belum lama ini telah mengonfirmasi penggunaan senjata laser untuk mengeliminasi sasara berupa drone milik Rusia. (more…)
Dirancang Khusus Untuk Ukraina, Inggris Perkenalkan Sistem Rudal Hanud “Gravehawk”
Memodifikasi beragam jenis senjata sudah bukan berita baru dalam jagad perang Rusia versus Ukraina. Di segmen rudal hanud (pertahanan udara), nama rudal udara ke udara jarak pendek R-73 telah diadaptasi sebagai rudal hanud. Meski kinerjanya masih perlu diuji lebih lanjut, namun kabar terbaru justru datang dari Inggris. (more…)
Vladimir Putin Undang Trump ke Rusia, Gulfstream C-37B Milik Angkatan Udara AS Mendarat di Moskow
Setelah melakukan pembicaraan di telepon selama hampir 90 menit pada Rabu, 12 Februari lalu, Presiden Rusia Vladimir Putin dilaporkan mengundang Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump berkunjung ke Moskow. Hal tersebut disampaikan juru bicara Kremlin, Dmitry Peskov, yang disebut sebagai upaya serius untuk mengakhiri perang di Ukraina. (more…)
Pasukan Infanteri Rusia Uji Coba ‘Solist’ – Amunisi Hibrida yang Gabungkan Fungsi Roket dan Drone Kamikaze PFV
Pada tanggal 24 Februari mendatang, perang Rusia versus Ukraina telah mencapai tiga tahun. Dan dalam gelora konflik bersenjata yang belum juga reda, banyak inovasi terkait persenjataan yang dirilis ke belah pihak. Salah satu yang terbaru dan belum ada sebelumnya adalah amunisi hybrid (hibrida), yang mengkombinasi kemampuan antara drone dan roket. (more…)
Menhan Perancis Konfirmasi Tibanya Unit Perdana Jet Tempur Mirage 2000 di Ukraina
Lewat pernyataan di media sosial, Kementerian Pertahanan Ukraina dan Perancis, menyebut bahwa unit pertama jet tempur Mirage 2000 telah tiba di Ukraina. Menteri Pertahanan (Menhan) Perancis Sébastien Lecornu lewat akun X memberi konfirmasi kedatangan Mirage 2000 pertama di Ukraina. (more…)