Milkor namanya lumayan kondang sebagai manukfatur senjata genggam pelontar granat, sebut saja Milkor MGL MK1L telah digunakan Kopaska dan Taifib TNI AL. Namun, tahukah Anda, bahwa manufaktur asal Afrika Selatan ini juga memproduksi rantis (kendaraan takis) lapis baja. Sesuai nama perusahaan, rantis yang dimaksud adalah Milkor 4×4. (more…)
Milkor 4×4 – Rantis APC dari Afrika Selatan, Digadang Ideal untuk Pasar Benua Hitam
13/04/2022
|