Di tengah kepungan Cina yang menggelar latihan tempur di sekeliling Pulau Formosa, rupanya disikapi Taiwan dengan tetap tenang, meski Taiwan telah menyiapkan unit tempurnya untuk melakukan counter bila suatu waktu Bejing benar-benar melakukan invasi ke Taiwan. Salah satu yang tengan dijalankan Taiwan saat ini adalah menjalankan program repowering pada armada Main Battle Tank (MBT) lawas M60A3 Patton. (more…)
Taiwan Repowering M60A3 Patton – Main Battle Tank Lawas yang Legendaris
11/04/2023
|