Sebagai perusahaan pertahanan kolaborasi Jerman dan Perancis, KNDS (KMW+Nexter Defense Systems) meluncurkan dua jenis MBT (Main Battle Tank) pada pameranEurosatory 2024 di Paris, Perancis. Dari sisi Jerman, diluncurkan Leopard 2A-RC 3.0 yang mengadopsi kubah (turret) tanpa awak (unmanned turret) yang revolusioner. Sementara dari sisi Perancis, KNDS meluncurkan next generation MBT, Leclerc Evolution. (more…)
KNDS Luncurkan MBT Leclerc Evolution dengan Meriam ASCALON, Bisa Beralih dari Kaliber 120mm ke 140mm
19/06/2024
|