Tag: laser wall

Ketika Iron Dome Kewalahan, Israel Kini Kebut Proyek Hanud Laser ‘Iron Beam’

Israel paham bahwa serangan roket dalam jumlah besar yang diluncurkan dalam waktu singkat, sulit dibendung oleh sistem hanud Iron Dome. Tingkat keberhasilan Iron Dome sejatinya masih sangat baik, yakni 90 persen. Namun, selain kewalahan dalam menghadapi kuantitas serangan roket Hamas atau Hizbullah, menjadi perhatian adalah harga per unit rudal Tamir pada Iron Dome yang mencapai puluhan ribuan dollar, tidak imbang dengan harga roket Hamas yang ditaksir per unitnya hanya beberapa ratus dollar. (more…)

Mulai 2025, Israel Adopsi “Laser Wall” Guna Proteksi Ruang Udara dari Serangan Roket dan Drone

Punya banyak musuh, sudah barang tentu Israel konsern pada urusan sistem pertahanan udara (hanud), maklum Negeri Yahudi ini tak pernah sepi menerima guyuran roket dari lawan-lawan abadinya. Meski sudah dipagari sistem rudal hanud canggih seperti Iron Dome dan terbukti mampu menahan serangan roket, bukan berarti masalah selesai. Pemerintah Israel selama ini merasa ‘tekor’ ketika menghadapi seragan roket dari Hamas dan Hizbullah. Kok bisa? (more…)