Update Drone KamikazeKlik di Atas

Tag: KRI Kapak 625

Jadi Latar dalam Pidato Presiden Joko Widodo, PT PAL Perlihatkan Adopsi Dua Teknologi Meriam Kapal, Produksi Rusia dan Barat

(PT PAL Indonesia)

Ada satu hal yang luput dicermati saat peluncuran Kapal Cepat Rudal (KCR) 60m keenam KRI Panah 626 pada 20 April 2022 lalu. Menjadi latar peluncuran yang dilakukan Presiden Republik Indonesia Joko Widodo, bersanding tiga KCR 60M produksi PT PAL Indonesia, dari kiri ke kanan, yaitu KRI Sampari 628, KRI Tombak 629 dan yang terbaru KRI Panah 626. (more…)

Menhan Prabowo Luncurkan KCR-60M Kelima, Dilengkapi Meriam Bofors 57 MK.3 dan Rudal Anti Kapal High Subsonic Exocet MM40 Block 3

Belum lama berselang kami menurunkan artikel tentang “menanti peluncuran KCR-60M kelima” yang dibuat PT PAL Indonesia. Dan, ada kabar terbaru datang dari BUMN Pertahanan tersebut, bahwa KCR-60M kelima yang dimaksud, yaitu KRI bernomer lambung 625 telah diluncurkan pada hari ini, 5 Desember 2021 di Surabaya, yang bertepatan dengan momentum Hari Armada RI. (more…)