Tag: KRI Banjarmasin 592

Di World Water Forum 2024, LPD Produksi PT PAL Tampilkan Kemampuan Reverse Osmosis

LPD KRI Banjarmasin 592.

TNI AL kembali melaksanakan tugas pengamanan dan pengawalan dalam 10th World Water Forum ke-10 yang digelar pada 18-25 Mei 2024 di Nusa Dua, Bali. Di antara jajaran kapal yang bertugas mengamankan acara tersebut, dua di antaranya yakni KRI Banjarmasin 592 dan KRI dr. Radjiman Wedyodiningrat 992, yang merupakan produksi PT PAL Indonesia dan punya kemampuan penerapan sistem reverse osmosis. (more…)

KRI Banjarmasin 592 Siap “Show of Force” di World Expo Milan 2015

oke2

Indonesia nampak begitu bangga dengan keberadaan armada LPD (Landing Platform Dock). Selain punya bobot masif, kapal angkut multirole ini memang punya nilai strategis, maklum beragam peran, LPD dapat menjalankan misi urusan angkut logistik, pendaratan amfibi, bahkan dengan deck yang luas, LPD dapat membawa 3 helikopter ukurang sedang. Karena fungsi yang strategis, tak jarang LPD di dapuk sebagai kapal markas dalam operasi gugus tempur TNI AL. (more…)