Lantaran sudah hadir sejak era 60-an, desain ranpur roda ban (panser) BTR-80 8×8 sudah dianggap ketinggalan zaman, tak lagi sesuai dengan model peperangan di zaman now. Berangkat dari hal tersebut, militer Rusia kini punya harapan baru dengan hadirnya Infantry Fighting Vehicle (IFV) BTR-22 yang juga mengusung penggerak 8×8. Meski belum resmi dioperasikan, saat ini serangkaian uji coba pada BTR-22 tengah dilakukan. (more…)
Rusia Uji Coba Ranpur IFV BTR-22 8×8 – Generasi Penerus Keluarga BTR-80 dengan Sentuhan ‘Boomerang’
31/01/2024
|