Lantaran sudah banyak diulas, nama jet tempur yang satu ini kadung lekat dalam benak netizen, namun, belum pernah sekali pun jet tempur stealth F-35 Lightning II mampir, khususnya mendarat di Indonesia. Nah, meski bukan lawatan resmi, flight yang terdiri dari empat unit F-35A Skadron No. 75 Angkatan Udara Australia (RAAF), menjadi pembuka sejarah, sebagai penempur stealth pertama yang mendarat di Indonesia. (more…)
Untuk Pertama Kali, Jet Tempur Stealth F-35 Mendarat di Indonesia
25/11/2022
|