Lawan Strategi “Perpaduan Sipil – Militer” Cina, Pentagon Masukan DJI Technology ke Daftar Hitam

Dari hasil penelitian badan siber di Amerika Serikat, dua tahun silam diketahui terdapat celah keamanan pada aplikasi drone DJI di ponsel, yang kemudian mendorong Departemen Dalam Negeri AS sejak Januari 2020 memutuskan menghentikan penggunaan segala jenis drone keluaran DJI Technology untuk instansi pemerintah, dengan alasan keamanan data. Namun secara komersial, Da Jiang Innovations (DJI) masih … Continue reading Lawan Strategi “Perpaduan Sipil – Militer” Cina, Pentagon Masukan DJI Technology ke Daftar Hitam