AH-64 Sea Apache – Mimpi Helikopter Serang Khas Angkatan Laut yang Tak Terwujud

Sebagai helikopter serang nomer wahid, AH-64 Apache dapat beroperasi dari deck kapal, seperti kapal induk helikopter (LHD), pun moda operasi di perairan pesisir sudah dipersiapkan pada helikopter produksi Boeing ini. Dan tak lupa, Apache juga dapat dibekali emergency flotation system, yang tak lain digunakan agar dapat mengapung di air dalam kondisi darurat. Baca juga: Emergency … Continue reading AH-64 Sea Apache – Mimpi Helikopter Serang Khas Angkatan Laut yang Tak Terwujud