Kebijakan politik luar negeri Amerika Serikat di bawah Donald Trump telah menciptakan kerenggangan di antara negara-negara NATO di Eropa. Merespon dari berubahnya kebijakan AS yang salah satunya akan ‘melemahkan’ pertahanan negara-negara NATO di Eropa, rupanya kini mulai diantisipasi oleh Perancis. (more…)
Latest
Kata Jenderal US Space Force: “Cina Lakukan Manuver Dogfight Satelit di Orbit Bumi Rendah”
Dogfight alias pertempuran jarak dekat rupanya tidak hanya ada di dunia jet tempur dan drone (seperti yang terjadi di Ukraina), dogfight kini telah melebar maknanya di segmen satelit. Dogfight pada satelit di luar angkasa pertama kali diungkapkan oleh petinggi di Angkatan Luar Angkasa Amerika Serikat (US Space Force/USSF). (more…)
Update Produksi Massal Jet Tempur KF-21 Boramae, Proses Pemasangan Badan Pesawat Telah Dilalui
Sejak kick-off produksi massal KF-21Boramae Block 1 pada 10 Juli 2024, banyak netizen yang menanyakan sampai sejauh mana pencapaian dari proses produksi jet tempur twin engine rancangan Korea Selatan dan Indonesia tersebut. (more…)
‘Berkah’ Perang Ukraina dan Kebijakan Trump, Produksi Rudal MBDA Meroket, Naik 33% di 2024 dan Naik 2x Lipat di 2025
MBDA, manufaktur rudal terbesar di Eropa, dalam siaran pers menyebut bahwa pihaknya telah menggenjot produksi hingga 33 persen pada tahun 2024, khususnya karena permintaan dari pemerintah Eropa untuk pertahanan udara dan amunisi medan perang telah meningkatkan pesanan hingga mencapai rekor. (more…)
Angkatan Udara Swedia Luncurkan Saab “Loke” – Sistem Senjata Anti Drone yang Dirancang Hanya Dalam Dua Bulan
Sistem senjata anti drone banyak ragamnya, dan belum lama ada kabar terbaru datang dari Swedia, yakni Angkatan Udara Swedia dan manufaktur pertahanan Saab, meluncurkan sistem senjata anti drone yang diberi label “Loke” counter-drone system. (more…)
Angkatan Udara Israel Tampilkan F-35I Adir Dalam Konfigurasi ‘Beast Mode’ Pertama dalam Operasi Tempur
Lantaran tak punya lawan tanding yang setara di Timur Tengah, praktis tak perlu ada yang dikhawatirkan oleh jet tempur stealth F-35I Adir Angkatan Udara Israel, kecuali sistem hanud (pertahanan udara) milik Iran, yang sepertinya tak terlalu sulit untuk ditaklukan. (more…)
Pengerjaan Konstruksi Tuntas, Pembangunan Fasilitas Perakitan dan Pemeliharaan Mesin Jet Tempur F-35 di Nokia Berjalan Sesuai Jadwal
Sebagai bagian dari kontrak atas pembelian 64 unit jet tempur stealth F-35A Block 4 pada tahun 2021, maka Finlandia mendapatkan akses untuk perakitan di dalam negeri. Sebelumnya lokasi fasilitas perakitan F-35A Block 4 telah diusulkan, yakni di dekat kota Nokia. (more…)
22 Tahun Beroperasi, Usia Pakai Pesawat Latih Dasar TNI AU KT-1B Wong Bee Diperpanjang oleh KAI
Mulai dioperasikan TNI AU sejak tahun 2003, itu artinya masa pakai pesawat latih dasar KT-1B Wong Bee kini telah mencapai 22 tahun. Dengan penggunaan yang intensif, yakni sebagai pesawat latih bagi siswa penerbangan dan pesawat tim aerobatik Jupiter, maka sudah saatnya armada KT-1B Wong Bee mendapatkan paket pemeliharaan guna memperpanjang masa pakai. (more…)
Hari ini, 65 Tahun Lalu, Indonesia Menjadi Negara Pertama di Luar AS yang Mengoperasikan C-130 Hercules
Tepat hari ini, 65 tahun lalu yang bertepatan dengan 18 Maret 1960. Indonesia tercatat dalam sejarah sebagai negara pertama di luar Amerika Serikat yang secara resmi mengoperasikan pesawat angkut C-130B Hercules. Dalam sebuah upacara di Lanud Kemayoran, Jakarta, C-130B pertama diserahkan oleh Wakil Presiden Lockheed Corp Carl Squier, kepada Menteri/Pangau Laksamana Udara Suryadarma pada 18 Maret 1960. Sejak itulah TNI AU (d/h AURI) memasuki babak baru dalam penggunaan pesawat angkut berat. (more…)
Jet Tempur Generasi Keenam Cina, Chengdu J-36 Tuntaskan Uji Penerbangan Uji Kedua
Setelah penerbangan perdana pada 26 Desember 2024, jet tempur generasi keenam ‘misterius’ Chengdu J-36 dilaporkan telah menuntaskan uji penerbangan kedua (second test flight) beberapa waktu lalu. Laporan pengamatan dari netizen lokal yang mendokumentasikan dalam rekaman video amatir telah membutikkan aktvitas tersebut. (more…)